Siapa Sertu Rizka? Sosok yang Bikin KSAD Jenderal Andika Perkasa Menangis
Berita kompas tv | 17 Februari 2020, 13:48 WIBIa pernah menjadi model dan presenter di acara-acara yang diselenggarakan oleh TNI.
Dilansir dari Tribunnews.com, saat ini pun Sertu Rizka masih menjalani profesinya sebagai prajurit TNI AD biarpun tengah berjuang melawan penyakitnya.
Baca Juga: Divonis Idap Tumor Otak, Sertu Rizka Justru Bersyukur
Penulis : Idham-Saputra
Sumber : Kompas TV