> >

Puncak Arus Mudik Nataru 2024-2025 Diproyeksikan Jatuh pada 21 Desember, Ini Kata Jasa Marga

Peristiwa | 10 Desember 2024, 19:00 WIB
Puncak Arus Mudik Nataru 20242025 Diproyeksikan Jatuh pada 21 Desember Ini Kata Jasa Marga
Foto ilustrasi kemacetan. Direktur Utama Jasa Marga Subakti Syukur menyatakan bahwa puncak arus mudik periode Nataru 2024-2025 akan jatuh pada 21 Desember 2024. (Sumber: AP Photo/Achmad Ibrahim)

Selain itu, akan dilakukan contraflow atau sistem rekayasa lalu lintas dengan mengubah arah jalur kendaraa menjadi dua arah di titik-titik tertentu. 

Tidak hanya itu, pihaknya juga memfungsikan ruas-ruas fungsional dan melebarkan lajur sebagai langkah untuk mengurai kemacetan yang mungkin terjadi kala liburan nataru 2024-2025.  

 

Penulis : Tri Angga Kriswaningsih Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU