> >

Waspada Kekeringan, BMKG: 25 Wilayah Alami Kurang Hujan Kategori Ekstrem, Jawa Timur Terpanjang

Peristiwa | 8 Oktober 2024, 07:50 WIB
Ilustrasi. BMKG menyebut 25 daerah di 6 provinsi mengalami hari tanpa hujan dengan kategori ekstrem. (Sumber: usda.gov)

4. Sulawesi Selatan: Makassar (86 hari), Selayar (63 hari);

5. Maluku: Kep. Tanimbar (62 hari);

6. Bali: Buleleng (61 hari).

Baca Juga: BMKG: 26 Wilayah Tidak Hujan Lebih dari 2 Bulan, Waspada Kekeringan Meteorologis

Peringatan Dini Kekeringan Meteorologis

Berikut beberapa wilayah yang berpotensi mengalami kekeringan akibat kekurangan curah hujan berlaku untuk Dasarian I (1-10) Oktober 2024:

  • Klasifikasi waspada: beberapa kabupaten/kota di Provinsi Nusa Tenggara Barat;
  • Klasifikasi siaga: Beberapa kabupaten/kota di Provinsi Banten, Jawa Tengah, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Sulawesi Selatan, dan Maluku;
  • Klasifikasi awas: Beberapa kabupaten/kota di Provinsi Jawa Timur, Nusa Tenggara Barat, dan Nusa tenggara Timur.

 

Penulis : Dian Nita Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU