> >

KSP: Presiden Jokowi Diperkirakan Berkantor di IKN Akhir Juli 2024, Meski Pembangunan Terkendala

Peristiwa | 18 Juli 2024, 07:59 WIB
Dalam foto yang dirilis Istana Kepresidenan RI ini, Presiden RI Joko Widodo tengah meninjau lokasi pembangunan Istana Kepresidenan di ibu kota baru Nusantara di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Indonesia, Rabu, 5 Juni 2024. (Sumber: Vico/Indonesian President Palace via AP)

Pembangunan IKN saat ini masih dalam fase pertama, yang fokus pada pusat inti pemerintahan yang dibiayai oleh Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).

Meskipun ada tantangan cuaca, pemerintah optimis dapat memenuhi target untuk mulai beroperasi di IKN pada akhir Juli 2024.

 

Penulis : Danang Suryo Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU