> >

Usut Pesawat Jatuh di BSD, Polisi Periksa ATC dan Indonesia Flying Club

Hukum | 22 Mei 2024, 15:17 WIB
Sejumlah petugas gabungan saat mengevakuasi pesawat latih milik Indonesia Flying Club (Perkumpulan Penerbang Indonesia) di kawasan BSD, Tangerang Selatan, Banten, Minggu (19/5/2024). Polisi memeriksa pihak Air Traffic Control (ATC) dan Indonesia Flying Club terkait jatuhnya pesawat jenis Tecnam P2006T di kawasan Lapangan Sunburst Bumi Serpong Damai (BSD), Tangerang Selatan, Banten. (Sumber: ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin)

Adapun pesawat itu kemudian hilang kontak atau mengalami kendala komunikasi dengan menara setempat sekitar pukul 13.43 WIB.

Insiden jatuhnya pesawat tersebut mengakibatkan tiga orang meninggal dunia.

Tiga korban tewas tersebut merupakan pilot Capt Pulu Darmawan, Co-Pilot Capt Suanda, dan engineer Farid Ahmad.

Baca Juga: Fakta-Fakta Pesawat Jatuh di BSD Tangsel: Sempat Hilang Kontak hingga Identitas 3 Korban Tewas

Penulis : Isnaya Helmi Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV/Kompas.com.


TERBARU