> >

Menkominfo Budi Arie Sebut Presiden Jokowi Dukung Investasi Microsoft di Indonesia

Peristiwa | 30 April 2024, 11:40 WIB
Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi (kedua kiri) berbincang dengan CEO Microsoft Corporation Satya Nadella (pertama kiri) usai bertemu Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan Jakarta, Selasa (30/4/2024). (Sumber: Kompas.tv/Ant/Yashinta Difa)

Baca Juga: Menkominfo: Setelah CEO Apple, Akhir Bulan Indonesia Kedatangan Satya Nadella CEO Microsoft

“Pembangunan jangan cuma fisik aja. Pembangunan human capital ini penting,” sambungnya.

Sebagai informasi, ini merupakan kali ketiga Satya Nadella berkunjung ke Indonesia. Sebelumnya, ia pernah ke Indonesia pada 2016 dalam acara Microsoft Developer Festival atau peringatan 20 tahun Microsoft di Indonesia.

Kunjungan kedua terjadi pada 2020 saat Nadella menghadiri konferensi pengembang aplikasi “Indonesia Digital Economy Summit 2020” di Jakarta.

 

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV, Antara


TERBARU