Bertemu PM Lee Hsien Loong, Jokowi Berharap 29 Perusahaan Singapura Berinvestasi Bangun PLTS di IKN
Politik | 29 April 2024, 13:16 WIBJokowi lebih lanjut menambahkan, dalam pertemuan juga dibahas soal politik dan pertahanan.
“Kami menyambut baik jalannya implementasi perjanjian Fir, pertahanan dan ekstradisi yang kedepannya perlu dipastikan implementasi berjalan penuh,” kata Jokowi.
Dalam pertemuan dengan PM Singapura Lee Hsien Loong, Jokowi mengaku juga berdiskusi mengenai persoalan isu kawasan dan global.
“Kami sepakat terus untuk mendorong terciptanya perdamaian di Timur Tengah dan berupaya untuk terus memperkuat sentralitas,” kata Jokowi.
Penulis : Ninuk Cucu Suwanti Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV