Bahlil Sebut Uni Emirat Arab Berencana Investasi di IKN, Bangun Panel Surya
Politik | 18 April 2024, 14:37 WIBBaca Juga: Pengamat: Sejak Jadi Mensos, Pesona Risma Secara Elektoral Turun untuk Pilkada Jakarta
“Ini kan baru menyampaikan minat, mudah-mudahan, doakan ya (penandatanganan kontrak tahun ini -red) bisa tahun ini ya, Insya Allah, Insya Allah ya, kita sekarang lebih banyak Insyaallah,” ujar Bahlil.
Oleh karena itu, Bahlil mengatakan akan segera merumuskan formulasinya agar investasi panel surya dari Uni Emirat Arab dapat terealisasi. Satu di antaranya membangun bekerja sama antara otorita IKN dengan Satgas Investasi.
“Ini kita akan dikerjakan oleh Satgas bareng-barang dengan otorita, dengan Satgas Investasi, pasti akan berkolaborasi dengan PLN, karena undang-undang kan kita yaitu PLN, makanya kita lagi merumuskan formulasinya,” ujar Bahlil.
Penulis : Ninuk Cucu Suwanti Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV