> >

Catat, Segini Saldo E-Toll yang Perlu Disiapkan untuk Mudik Jakarta-Semarang via Jalan Tol

Humaniora | 26 Maret 2024, 15:30 WIB
Ilustrasi. Jalan tol yang dikelola oleh PT Jasa Marga. (Persero) Tbk (Sumber: Jasa Marga)

Total tarif tol untuk seluruh perjalanan dari Jakarta ke Semarang adalah Rp427.000 untuk kendaraan golongan 1.

Baca Juga: Diprediksi Meningkat, Jalur Selatan Siap Dilintasi Pemudik

Dengan memperhitungkan rincian tarif tol yang telah disebutkan sebelumnya, estimasi total tarif tol untuk perjalanan dari Jakarta ke Semarang mencapai Rp421.500 untuk tujuan akhir Semarang (via GT Kalikangkung), dan Rp427.000 untuk tujuan Semarang ABC.

Oleh karena itu, untuk memastikan ketersediaan saldo yang cukup dalam e-toll, disarankan untuk menyiapkan minimal Rp450.000 hingga Rp500.000 sebelum melakukan perjalanan.

 

 

Penulis : Almarani Anantar Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kementerian Perhubungan, PT Jasa Marga (Persero) Tbk


TERBARU