> >

Hasil Pemilu 2024, Pasangan AMIN Menang di TPS Ridwan Kamil

Rumah pemilu | 14 Februari 2024, 18:12 WIB
Calon Presiden (Capres) nomor urut 01 Anies Baswedan resmi memberikan hak suaranya di tempat pemungutan suara (TPS) 60, Cilandak Barat, Jakarta Selatan, Rabu (14/2/2024) pagi. (Sumber: Tangkap Layar Kompas TV.)

"Alhamdulillah, saya dan istri serta ibu mertua sudah mencoblos melaksanakan kewajiban sebagai warga negara," katanya.

Ridwan Kamil menegaskan, siapa pun yang terpilih sebagai presiden dan wakil presiden adalah takdir yang harus diterima oleh semua pihak.

Dia juga berharap partisipasi pemilih di Jawa Barat semakin meningkat pada tahun ini.

Baca Juga: Perhitungan Suara Masih Terus Berlangsung, Mari Kawal Pemilu 2024!

Penulis : Kiki Luqman Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV, Antara


TERBARU