> >

Penting, Berikut Ini Cara Mengetahui Profil Caleg Pemilu 2024 Melalui Laman Resmi KPU

Rumah pemilu | 2 Februari 2024, 06:05 WIB
Ilustrasi. Petugas KPPS membantu orang dengan gangguan jiwa (ODGJ) pemilih di bilik suara saat simulasi Pemilu 2019 di Kota Blitar, Jawa Timur, 19 Desember 2018. (Sumber: Kompas.tv/Ant)

Pada Pemilu 2024 masyarakat akan melakukan pemungutan suara untuk:

  • Calon Presiden dan Wakil Presiden
  • Anggota DPR RI
  • Calon Anggota DPD RI
  • Calon Anggota DPRD Provinsi
  • Calon Anggota DPRD Kabupaten/Kota

Daftar Partai Politik Peserta Pemilu 2024

  • Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)
  • Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra)
  • Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan)
  • Partai Golkar
  • Partai NasDem
  • Partai Buruh
  • Partai Gelombang Rakyat Indonesia (Gelora)
  • Partai Keadilan Sejahtera (PKS)
  • Partai Kebangkitan Nusantara (PKN)
  • Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura)
  • Partai Garda Republik Indonesia (Garuda)
  • Partai Amanat Nasional (PAN)
  • Partai Bulan Bintang (PBB)
  • Partai Demokrat
  • Partai Solidaritas Indonesia (PSI)
  • Partai Partai Persatuan Indonesia (Perindo)
  • Partai Persatuan Pembangunan (PPP)
  • Partai Nanggroe Aceh (partai politik lokal Aceh)
  • Partai Generasi Atjeh Beusaboh Tha'at Dan Taqwa (partai politik lokal Aceh)
  • Partai Darul Aceh (partai politik lokal Aceh)
  • Partai Aceh (partai politik lokal Aceh)
  • Partai Adil Sejahtera Aceh (partai politik lokal Aceh)
  • Partai Soliditas Independen Rakyat Aceh (partai politik lokal Aceh)
  • Partai Ummat

Baca Juga: Jokowi Bertemu Mahfud pada Kamis Sore di Istana, Terima Surat Pengunduran Diri

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU