> >

Debat Capres, Anies Singgung Situs Kemenhan Diretas dan Rp700 T Belanja Alutsista Bekas

Rumah pemilu | 7 Januari 2024, 19:50 WIB
Capres nomor urut 1, Anies Baswedan, berbicara dalam debat capres 2024 di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (7/1/2024). (Sumber: Tangkapan layar tayangan KOMPAS TV)

Sejumlah sektor unggulan, termasuk film, seni, kuliner, hingga diplomasi Indonesia harus hadir dalam kancah internasional.

“Dengan cara seperti itu membuat Indonesia bisa menjadi tuan rumah di negeri sendiri, sekaligus tamu mempesona di negeri orang,” ucap Anies.

Baca Juga: Jokowi Bertemu Prabowo dan Zulhas, Puan: Saya Tunggu Diajak Presiden

Sebagai informasi, ini merupakan debat kedua calon presiden (capres) yang digelar oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). Secara keseluruhan ini merupakan debat ketiga capres-cawapres.

Debat kali ini mengusung tema geopolitik, hubungan internasional, pertahanan, dan keamanan. Bertempat di Istora Senayan, KPU telah menyiapkan 11 panelis untuk memberikan pertanyaan kepada ketiga capres.

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU