Dana Kampanye AMIN Paling Kecil, PKB: Bukti Kita Tak Didukung Oligarki
Rumah pemilu | 21 Desember 2023, 16:34 WIB“Jadi, mereka bantunya tidak selalu uang kira-kira begitulah. Ada yang bikinnya baliho, bikin canvasing sendiri, mereka kan bukan tim sukses,” kata dia.
Berdasarkan data yang dirilis Komisi Pemilihan Umum (KPU), dana kampanye awal Anies-Muhaimin hanya berjumlah Rp1 miliar.
Baca Juga: Wapres Ma'ruf Amin Tanggapi Kritik Cak Imin Soal Manfaat Jalan Tol Tak Dirasakan Tukang Becak
Angka itu paling sedikit dibandingkan capres-cawapres nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka (Rp31,4 miliar), serta capres-cawapres nomor urut 3, Ganjar Pranowo dan Mahfud MD (Rp23,3 miliar).
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV