Puan Maharani Tegaskan Tak Ada Surat Pengunduran Diri Gibran dari PDIP, Ngaku Sering Ketemu
Rumah pemilu | 22 Oktober 2023, 10:28 WIBBaca Juga: Jokowi soal Gibran Diusulkan jadi Bakal Cawapres Prabowo: Orang Tua Tugasnya hanya Doakan dan Restui
Gibran pun mengaku mengapresiasi hasil Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) II tahun 2023 Partai Golkar itu.
"Saya sangat mengapresiasi hasil Rapimnas pada siang hari ini, untuk selanjutnya akan kami koordinasikan, akan kami tindaklanjuti bersama dengan Pak Prabowo," kata Gibran didampingi Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto di Kantor DPP Golkar, Jakarta, Sabtu (21/10).
Penulis : Nadia Intan Fajarlie Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV