PKS Ungkap Kriteria Bacawapres Anies: Bisa Dongkrak Elektabilitas, Bukan Men-downgrade
Rumah pemilu | 26 Agustus 2023, 12:05 WIBSebelumnya mantan menteri pendidikan dan kebudayaan itu telah bertemu Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh dan Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono atau SBY.
Baca Juga: SBY Temui Anies dan Tim 8 Koalisi Perubahan, AHY Tak Ikut, Ada Apa?
"Pertemuan tadi memperkaya bekal-bekal yang bisa kami bawa dalam perjalanan ke depan karena kita menyamakan langkah, menyamakan strategi untuk menjalani masa-masa hari-hari ke depan, pekan-pekan ke depan," ujar Anies.
Selain itu, Anies mengungkapkan, dalam pertemuan tersebut juga ada percakapan mengenai penekanan dalam menjaga persatuan.
"Jadi beliau (Salim Segaf, -red) menekankan sekali pentingnya saling support. Keberhasilan yang diraih harus menjadi keberhasilan bersama dan perjuangannya bukan hanya pada aspek eksekutif tapi juga pada aspek legislatif," ungkapnya.
Penulis : Dian Nita Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV