> >

Tiba di Kejagung Menpora Dito Tebar Senyum Sebelum Diperiksa Jampidsus

Hukum | 3 Juli 2023, 14:24 WIB
Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Dito Ariotedjo buka suara soal namanya yang terseret dalam kasus korupsi BTS Kominfo, Minggu (2/7/2023). (Sumber: Tangkapan layar Kompas TV)

Menurut keterangan Irwan di BAP, terdapat aliran dana kepada Dito Ariotedjo antara November-Desember 2022, dengan total Rp 27 miliar. 

Terkait tudingan tersebut, Dito mengaku mengetahui hal itu dari media massa. Sejak itu, Dito mengaku meminta informasi tentang hal tersebut pada Kejagung.

"Sejak saya ketahui, saya coba minta informasi resmi ke pihak kejaksaan dan meminta waktu untuk memberikan klarifikasi keterangan," katanya.

"Iya, nanti kita akan menghadiri memberikan keterangan dan ini apa biar informasinya tidak sumir. Kita akan insya Allah hadir di Kejaksaan Agung siang nanti. Jam 13.00," ujar Dito di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Senin pagi (3/7/2023).

 

Penulis : Johannes Mangihot Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU