> >

Peluang Mahfud MD Jadi Bakal Cawapres Disebut Masih Kecil, Ini 2 Faktor Penyebabnya

Rumah pemilu | 29 April 2023, 06:05 WIB
Menko Polhukam Mahfud MD menyatakan dirinya sebagai Menpan RB ad interim, Senin (24/4/2023). (Sumber: Instagram/@mahfudmd)

Sebelumnya, Menko Polhukam Mahfud MD membenarkan bahwa di tataran publik terdapat wacana yang membahas soal peluang dirinya akan diduetkan dengan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto pada Pilpres 2024.

Meski begitu, Mahfud mengatakan pembahasan terkait dengan pengusungan bakal cawapres merupakan ranah dari partai politik, sehingga dirinya tidak ingin berkomentar terlalu jauh.

Baca Juga: Respon Mahfud MD Usai Diisukan Berpeluang Dampingi Prabowo di Pilpres 2024

Pada Selasa (25/4), Mahfud juga membenarkan bahwa dalam waktu dekat dirinya akan berkunjung ke kediaman Prabowo Subianto di Hambalang, Bogor, Jawa Barat.

Namun, ia menekankan bahwa kunjungan tersebut hanya sekedar silaturahmi sekaligus dirinya diminta Prabowo untuk memberikan tausiah kepada kader Partai Gerindra, khususnya terkait dengan ideologi dan penegakan hukum.

 

 

Penulis : Nadia Intan Fajarlie Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU