Luhut Kembali Ketemu Surya Paloh, Demokrat Yakin Nasdem Setia di Koalisi Perubahan
Rumah pemilu | 15 Maret 2023, 10:49 WIB
"Kunjungan Bapak Menko Luhut Binsar Panjaitan ke DPP nasdem. Memang mereka, apapun yang mau orang bilang, adalah nasionalis sejati," tulis Peter dalam keterangan foto yang diunggahnya tersebut.
Baca Juga: Dasco Ungkap Isi Pembicaraan Prabowo dan Surya Paloh, Sempat Bahas Penggabungan Koalisi
Menurut dia, Indonesia merupakan negara yang mempunyai masa depan cerah bila para elite politik tetap merajut silaturahmi.
"Indonesia merupakan negara yang punya masa depan yang sangat cerah. Bersatu meneruskan pembangunan berkelanjutan! Para nasionalis harus berjuang menghadapi semua tantangan, bersama-sama," ujarnya.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV/Kompas.id