PAN Gelar Rakornas 26 Februari 2023, Siap-Siap Bakal Ada Pengumuman Capres-Cawapres?
Rumah pemilu | 23 Februari 2023, 10:48 WIB"Acara ini sangat penting bagi kader-kader partai karena Ketum PAN Pak Zulkifli Hasan akan memberikan arahan khusus mengingat pemilu tinggal beberapa bulan lagi," ujarnya.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV