> >

Respons Pleidoi Ferdy Sambo, Jaksa Sebut Penasihat Hukum Tunjukkan Sikap Tidak Profesional

Hukum | 27 Januari 2023, 19:22 WIB
Terdakwa Ferdy Sambo membacakan pleidoi atau pembelaan, dalam sidang lanjutan kasus pembunuhan berencana Brigadir J di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (24/1/2023). (Sumber: KOMPAS TV)

"Hanya saja penasihat berusaha untuk tidak mau tahu dan bahkan berusaha memberikan masukan kepada Ferdy demi kepentingan kliennya," ucap jaksa. 

Hal itu, menurut jaksa, dilakukan dengan tujuan agar perkara tersebut tidak terungkap secara terang benderang. 

"Bahkan penasihat juga ikut proaktif saat dilakukan rekonstruksi, baik saat penyidikan maupun pemeriksaan lapangan yang dihadiri majelis. Sehingga patut diduga bahwa peristiwa tersebut nyata-nyata sangat dipahami oleh penasihat hukum," ujarnya.

Baca Juga: IPW Sebut Ferdy Sambo Akan Mengeras Perlawanannya Jika Dihukum Mati

 

Penulis : Isnaya Helmi Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU