Prakiraan Cuaca Jakarta Hari Ini, Sebagian Besar Wilayah Cerah Berawan hingga Dini Hari
Update | 11 Januari 2023, 05:39 WIBJAKARTA, KOMPAS.TV - Berikut prakiraan cuaca untuk wilayah DKI Jakarta yang meliputi Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Selatan, Jakarta Timur, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu, Rabu (11/1/2023).
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah mengumumkan prakiraan cuaca untuk DKI Jakarta untuk pagi hingga dini hari. Sebagian besar wilayah tercatat cerah berawan.
Hari ini DKI Jakarta memiliki rata-rata tingkat kelembapan udara berkisar antara 65 hingga 95 persen, dengan suhu 24-27 derajat celcius.
Baca Juga: Kekuatan Gempa Maluku Dimutakhirkan Menjadi Magnitudo 7,5, BMKG Akhiri Peringatan Dini Tsunami
Bagi masyarakat yang berada di wilayah Kepulauan Seribu, cuaca pada siang hari diprakirakan cerah tanpa awan.
BMKG juga telah mengumumkan prakiraan cuaca Kamis (12/1), sebagian wilayah DKI Jakarta diprediksi berawan.
Maka hari ini adalah waktu yang tepat bagi masyarakat untuk memanfaatkan cuaca cerah yang diprediksi akan terjadi sepanjang hari.
Baca Juga: Cuaca Buruk Mengakibatkan Harga Ikan Naik
Prakiraan cuaca DKI Jakarta hari ini, Rabu (11/1)
Jakarta Barat
- Pagi: Cerah berawan
- Siang: Cerah berawan
- Malam: Cerah berawan
- Dini Hari: Cerah berawan
Jakarta Pusat
- Pagi: Cerah berawan
- Siang: Cerah berawan
- Malam: Cerah berawan
- Dini Hari: Cerah berawan
Jakarta Selatan
- Pagi: Cerah berawan
- Siang: Cerah berawan
- Malam: Cerah berawan
- Dini Hari: Cerah berawan
Penulis : Danang Suryo Editor : Gading-Persada
Sumber : bmkg.go.id