> >

Sepanjang 2022, Dewas KPK Terima 96 Laporan Masyarakat

Hukum | 9 Januari 2023, 16:13 WIB
Ketua Dewan Pengawas Komisi Pemberantasan Korupsi (Dewas KPK) Tumpak Hatorangan Panggabean, Senin (9/1/2023), menyebut sepanjang tahun 2022, pihaknya menerima 477 surat aduan berkaitan dengan kinerja KPK. (Sumber: Tangkapan layar Kompas TV)

Tumpak melanjutkan, pihaknya juga menerima sejumlah aduan tentang dugaan pelanggaran kode etik.

Baca Juga: Jadi Tersangka, Ini Alasan KPK Belum Tahan Gubernur Papua Lukas Enembe

“Jumlahnya 26, dan ditindaklanjuti 26 itu, ada tiga pengaduan yang kami sidangkan juga,” jelasnya.

Total penyidangan pada tahun 2022 ada lima kasus, yakni dua dari tahun sebelumnya, dan tiga yang baru.

Dalam melaksanakan tugasnya, kata dia, Dewas juga melaksanakan rapat koordinasi rutin dengan pimpinan KPK, yang dinamai rapat koordinasi pengawasan, secara rutin tiga bulan sekali.

 

Penulis : Kurniawan Eka Mulyana Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU