> >

Tim Gabungan Cari 30 Warga yang Diduga Tertimbun Longsor di Cugenang, Alat Berat Susah Masuk

Peristiwa | 23 November 2022, 10:30 WIB
Tim gabungan mencari 30 warga yang diduga masih tertimbun longsor di Desa Cugenang, Kabupaten Cianjur, akibat gempa M 5,6 di Cianjur, Jawa Barat, Senin (21/11/2022). (Sumber: Kompas TV)

Sementara Kepala BNPB Suharyanto mengatakan pihaknya akan fokus melakukan pencarian 151 orang yang dilaporkan hilang.

Baca Juga: Jeritan Korban Gempa Cianjur: Desa Cibulakan Belum Ada Dapur Umur, Kelaparan, dan Tinggal di Sawah

“Apakah yang 151 orang ini bagian dari jumlah korban jiwa meninggal yang saat ini jumlahnya mencapai 258 orang, itu masih kita identifikasi,” kata Suharyanto di Pendopo BupatI Cianjur, Selasa (22/11/2022) malam.

“Mudah-mudahan saja segera bisa ditemukan, baik dalam kondisi selamat atau meninggal,” ujar dia.

Penulis : Danang Suryo Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU