Hari Ini Anies Dijadwalkan Bertemu Aher di DPP PKS, Bahas Cawapres 2024?
Politik | 30 Oktober 2022, 05:28 WIB"Pak Anies dan Kang Aher menjad narasumber di acara DPP PKS," ujar Kholid dikutip dari Kompas.com.
Seperti diberitakan KOMPAS.TV sebelumnya, usai dideklarasi Partai NasDem sebagai bakal Capres, Anies Baswedan mulai melakukan safari politik menemui tokoh-tokoh nasional.
Sebelumnya Anies bertemu dengan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY. Setelah itu Anies berkunjung ke Pondok Pesantren Zainul Hasang Genggong, Probolinggo, Rabu (26/10/2022).
Penulis : Johannes Mangihot Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV