> >

BBM Naik, Kepuasan Publik ke Jokowi Anjlok, IPI: Masyarakat Terlalu Lama Dimanjakan Rezim Subsidi

Peristiwa | 20 September 2022, 23:28 WIB
Ilustrasi BBM. Direktur Eksekutif IPI Burhanuddin Muhtadi mengatakan bahwa faktor yang menjadi penyebab turunnya kepuasan publik terhadap Jokowi ini memang karena kenaikan harga BBM. (Sumber: Shutterstock Via Kompas.com)

Baca Juga: Tanggapan Istana soal Kepuasan pada Kinerja Jokowi Menurun, Singgung Kondisi Global dan Inflasi

Jika angka tersebut jatuh, pemerintah juga masih memiliki banyak waktu untuk mengembalikan approval rating president, mengingat pemilu masih jauh.

Terlepas dari tingkat kepuasan publik yang turun, Burhanuddin menegaskan bahwa kebijakan kenaikan harga BBM ini harus diikuti dengan langkah mitigasi yang tepat.

 

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU