> >

Pesan Anies untuk Pj Gubernur DKI Jakarta: Tidak Ada Program Pribadi

Politik | 13 September 2022, 21:39 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan keterangan di Balaikota Jakarta, Senin (29/8/2022). (Sumber: ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna)

Baca Juga: Anies: NIK dan Nomor HP yang Disebar Bjorka Salah

Pada Selasa hari ini, DPRD DKI Jakarta telah menetapkan tiga nama yang akan diusulkan sebagai calon Pj gubernur DKI Jakarta, yakni Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono, Sekretaris Daerah Provinsi DKI Jakarta Marullah Matali, dan Dirjen Polpum Kemendagri Bahtiar.

Penulis : Fadel Prayoga Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU