> >

Tak Tinggal Diam, Deolipa Yumara Lapor Balik Aliansi Advokat Anti Hoax Terkait Pencemaran Nama Baik

Hukum | 6 September 2022, 08:33 WIB
Mantan pengacara Bharada E, Deolipa Yumara melaporkan balik Ketua Umum Aliansi Advokat Anti Hoax, Zakirudin, terkait pencemaran nama baik dan membuat keonaran. (Sumber: KOMPAS TV)

Menurutnya, pasal yang digunakan Zakirudin untuk melaporkan dirinya bisa menjadi bumerang.

Baca Juga: Diduga Menyebar Hoaks, Kamaruddin dan Deolipa Dilaporkan ke Bareskrim Polri

Deolipa Yumara mengaku tak main-main dan akan mengusut tuntas kasus ini karena menyangkut nama baiknya. Dia juga enggan bertemu dengan Zakirudin sampai perkara selesai,

“Enggak mau saya temuin, lihat aja tunggu perkara selesai. Biar aja bergulir. Tahun depan baru saya ketemu dia baik-baik,” tegas Deolipa.

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Antara


TERBARU