Swafoto Puan Bersama Megawati dan Prabowo di HUT ke-77 RI, Begini Komentar Sekjen PDIP
Rumah pemilu | 17 Agustus 2022, 15:28 WIBSebelumnya, Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar mengatakan, ada dua partai politik (parpol) yang memberikan sinyal akan bergabung ke Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya, yang digagas PKB dengan Partai Gerindra.
Meski begitu, ia masih enggan membocorkan identitas parpol yang akan bergabung tersebut. Dirinya menyebut harus menunggu momentum yang tepat untuk mengumumkan nama parpol yang akan masuk ke Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya.
"Saya belum bisa buka sekarang, nanti kalau dibuka sekarang, enggak jadi masuk,” kata pria yang karib disapa Cak Imin itu kepada wartawan, Rabu (17/8/2022).
Baca Juga: Cak Imin Ungkap 2 Parpol Akan Gabung Koalisi Gerindra-PKB: Kalau Disebutkan Sekarang Bahaya
Wakil Ketua DPR RI ini menjelaskan, sinyal kedua partai itu akan masuk ke koalisi Gerindra-PKB karena sudah terjalin komunikasi yang intensif dengan mereka.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV