> >

Siap-siap, Tarif Integrasi Angkutan Umum di Jakarta akan Berlaku Mulai Bulan Ini

Update | 9 Agustus 2022, 09:41 WIB
Kepala Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta, Syafrin Liputo, Kamis (3/6/2021) (Sumber: Hasya Nindita/Kompas.tv)

"Bahwa akan ada perubahan menjadi account based ticketing untuk seluruh layanan tiket angkutan umum," kata Syafrin di kawasan Harmoni, Jumat (5/8/22). 

Baca Juga: Pemprov DKI Lakukan Perbaikan Layanan Sistem Integrasi Tiket Angkutan Umum

Saat ini, sistem tiket layanan angkutan umum masih menggunakan chip based atau berbasis chip. Nantinya, sistem ini akan berubah menjadi barbasis akun atau identitas pengguna kartu. 

Lebih lanjut, Syafrin menyebut Pemprov DKI juga akan mengembangkan sistem tiket dengan face recognition untuk sistem pembayarannya. 

Penulis : Hasya Nindita Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU