> >

Biaya Operasional JIS Capai Rp 50 Miliar Per Tahun, Wagub DKI: Memang Tidak Murah

Peristiwa | 29 Juni 2022, 13:30 WIB
Interior Stadion JIS (Jakarta International Stadium). (Sumber: kompas.com)

Di luar biaya operasional, Jakpro juga perlu membukukan setidaknya Rp150 miliar untuk biaya depresiasi dengan kekuatan bangunan selama 30 tahun. 

"Depresiasi itu kalau kita beli satu kendaraan atau elektronik. Elektronik itu kalau sudah 5 tahun dianggap menyusut nanti pasti 0 karena harus diperbarui lagi. Itulah biaya-biaya yang dalam pembukuan," kata Widi. 

Maka, jika ditotal dengan biaya operasional, JIS setidaknya perlu mendapatkan Rp200 miliar per tahunnya untuk pencatatan biaya depresiasi dan biaya operasional. 

Penulis : Hasya Nindita Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU