Pengamat Sebut Partai Politik Bakal Pusing dengan Ketentuan Presidential Threshold 20 Persen
Politik | 20 Juni 2022, 19:33 WIBKedua partai tersebut diketahui sepakat bekerja sama menghadapi Pemilihan Legislatif (Pileg), Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) hingga Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
Apalagi, katanya, sudah mulai muncul dan mengarah pengerucutan sikap-sikap politik beberapa partai.
KIB sudah ada tiga partai, dan sebelumnya disebut-sebut ada Koalisi Semut Merah antara PKS dan PKB.
Baca Juga: Momen Jokowi Makan Siang Bareng Ketum Parpol Koalisi, Berikut Nama-Nama Ketum yang Diundang
Selain itu, ada kemungkinan terbangunnya koalisi antara Demokrat dengan PKS, termasuk bergabungnya NasDem.
"Ini masih saling mencari kecocokan karena tidak sekadar koalisi, karena calon yang diusung bisa menjadi pemantik konflik atau perpecahan jika tidak sepaham," ujarnya.
Khusus KIB, Siti melihat dari tiga partai yang tergabung, Golkar tampak lebih getol akan mengusung kadernya dibandingkan dua partai lainnya.
Hal itu diperkuat dari hasil keputusan Musyawarah Nasional Golkar.
Baca Juga: Ini 3 Faktor yang Buat Ganjar Diusulkan Jadi Capres Partai Nasdem
Penulis : Tito Dirhantoro Editor : Deni-Muliya
Sumber : Kompas TV