Kuota Haji Jawa Timur 16.862 Jemaah, Khofifah Ingatkan Wajib Vaksin Booster Dulu
Agama | 12 Mei 2022, 17:16 WIBDia menekankan pada calon jemaah haji agar segera melengkapi vaksin sebelum berangkat ke Tanah Suci.
Sementara itu, Khofifah mengaku sudah menginstruksikan pada Kanwil Kemenag di wilayahnya untuk membantu calon haji dalam mengakses fasilitas kesehatan terdekat. Teknisnya dilakukan berdasar data keberangkatan haji tahun ini.
Baca Juga: Kisah Warga Aceh Daftar Haji dengan Uang Receh Hasil Jualan Siomay
Baca Juga: Kematian Jemaah Haji Selalu Tinggi, Apa yang Dilakukan Kemenkes?
Penulis : Rofi Ali Majid Editor : Fadhilah
Sumber : Antara