> >

6 Ribuan Pemudik Berangkat dari Gambir Hari Ini, PT KAI Sebut Ada Peningkatan

Berita utama | 25 April 2022, 15:12 WIB
Situasi ruang tunggu Stasiun Gambir, Jakarta Pusat, Senin (25/4/2022). (Sumber: Baitur Rohman/Kompas.tv)

Selain itu, ia juga meminta masyarakat tidak menggunakan sepeda motor untuk mudik. Ia menilai, mudik menggunakan sepeda motor memiliki risiko kecelakaan yang tinggi di tengah puncak arus mudik Lebaran 2022.

Baca juja: Antisipasi Puncak Arus Mudik Nanti, PT KAI Siapkan Kereta Tambahan ke Wilayah Mayoritas Tujuan Mudik

"Banyak saudara kita mudik menggunakan sepeda motor, berisiko tinggi. Ini penting karena untuk memastikan keamanan dan aman. Kalau ada kecelakaan, maaf, kami tidak ingin terjadi kemacetan," ujar Budi saat ditemui usai melepas tim peliput mudik Kompas TV di kawasan Palmerah, Jakarta Barat, Senin.
 

Penulis : Baitur Rohman Editor : Purwanto

Sumber : Kompas TV


TERBARU