Melimpah, Ini Rincian Lengkap THR dan Gaji ke-13 yang Diterima ASN 2022, Ada yang Rp24 Jutaan
Sosial | 18 April 2022, 21:50 WIBSMA-Diploma I
- a. Masa kerja 10 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 3.842.000;
- b. Masa kerja di atas 10-20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 4.329.000;
- c. Masa kerja di atas 20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 4.984.000;
Baca Juga: Soal THR dan Gaji Ke-13, Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo: Pemerintah Apresiasi Kerja ASN
Diploma II dan Diploma III
- a. Masa kerja 10 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 4.138.000;
- b. Masa kerja di atas 10-20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 4.657.000;
- c. Masa kerja di atas 20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 5.397.000;
Diploma IV-Strata I (S1)
- a. Masa kerja 10 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 4.735.000;
- b. Masa kerja di atas 10-20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar R 5.394.000;
- c. Masa kerja di atas 20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 6.229.000;
Strata II dan Strata III
- a. Masa kerja 10 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 5.064.000;
- b. Masa kerja di atas 10-20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 5.770.000;
- c. Masa kerja di atas 20 tahun, THR dan gaji ke-13 diterima sebesar Rp 6.769.000.
Baca Juga: Tumpah Ruah, Ini Perkiraan Besaran THR hingga Tunjangan PNS 2022
Penulis : Danang Suryo Editor : Fadhilah
Sumber : Kompas.com