> >

Awas! Ini Daftar Merek Kopi Saset yang Mengandung Paracetamol dan Sildenafil

Peristiwa | 5 Maret 2022, 06:52 WIB
Barang bukti obat tradisional dan kopi yang mengandung paracetamol dan sildenafil yang dirilis BPOM saat jumpa pers virtual, Jumat (4/3/2022). (Sumber: YouTube BPOM)

Baca Juga: Ini Efek Samping Kopi Saset Mengandung Sildenafil dan Paracetamol yang Ditemukan BPOM

Lantas, apa saja merek kopi saset yang mengandung paracetamol dan sildenafil?

Setidaknya ada enam merek kopi saset yang ditemukan BPOM memiliki kandungan paracetamol dan sildenafil, yakni:

  • Kopi Jantan,
  • Kopi Cleng,
  • Kopi Bapak,
  • Spider,
  • Urat Madu, dan
  • Jakarta Bandung.

Dalam operasi tersebut, pihak berwajib menetapkan dua tersangka terkait pemalsuan izin edar BPOM dan produk ilegal.

Kedua tersangka ini disangkakan Pasal 196 dan atau 197 Undang Undang Nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan dengan ancaman pidana penjara selama 15 tahun, serta Undang-Undang Pangan.

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas.com


TERBARU