Uji Klinik Tahap 1 Vaksin Merah Putih Dimulai Hari Ini, Disiapkan 90 Orang Relawan
Update corona | 9 Februari 2022, 13:35 WIBArtinya, jika PPUK telah diberikan, vaksin Merah Putih bisa digunakan untuk uji klinik pada subjek manusia.
"Kami akan menginformasikan, telah diberikannya PPUK untuk vaksin Merah Putih dengan platform inactivated virus yang dikembangkan oleh Unair dan PT Biotis Pharmaceuticals," kata Penny dalam konferensi pers, Senin (7/2/2022).
Penny menjelaskan, pemberian persetujuan uji klinik juga berdasarkan pada pertimbangkan data studi praklinik atau non klinik.
Baca Juga: BPOM Berikan Izin Uji Klinis Vaksin Merah Putih pada Manusia
Penulis : Isnaya Helmi Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV