> >

Darurat Covid-19 di Jakarta: BOR Capai 63 Persen, Kasus Harian Bertambah 12.774

Update corona | 6 Februari 2022, 05:56 WIB
Foto ilustrasi petugas mendorong tabung oksigen saat menyiapkan ruangan perawatan pada Tower 8 Rumah Sakit Darurat Covid-19 (RSDC) Wisma Atlet Pademangan, Jakarta, Selasa (15/6/2021). Tingkat keterisian tempat tidur rumah sakit (BOR) di Jakarta sudah mencapai 63 persen. (Sumber: Kompas.tv/Ant)

Lalu, tingkat kemarin sebesar 1,4 persen dengan total 13.767 orang meninggal dunia.

Persentase kasus positif atau positivity rate di Jakarta juga mengalami peningkatan yang signifikan yakni mencapai 20,6 persen. 

Angka ini sudah melebihi batas standar positivity rate Badan Kesehatan Dunia atau WHO yakni tidak lebih dari 5 persen. 

 

Penulis : Hasya Nindita Editor : Gading-Persada

Sumber : Kompas TV


TERBARU