Sejumlah Alasan Perempuan di Indonesia Rentan Kena Politisasi Agama
Peristiwa | 19 Januari 2022, 09:54 WIB“Umat non-muslim dan perempuan di Indonesia berada pada posisi rentan politisasi agama dan tafsir keagamaan yang bias kepentingan,” tambahnya.
Baca Juga: Menkeu Sri Mulyani Sebut Roda Ekonomi Dunia Bisa Naik 26 Persen bila Capai Kesetaraan Gender
Budaya Patriarki, Salah Satu Faktor Perempuan Indonesia Jadi Rentan
Penulis buku Muslimah yang Diperdebatkan itu lantas menjelaskan soal Budaya patriarki juga memiliki andil pada praktik tersebut.
“Salah satu upaya yang bisa dilakukan adalah mulai dari diri sendiri dan pasangan untuk membangun hubungan egaliter, agar budaya subordinasi terhadap perempuan tidak terwaris ke generasi berikutnya.
Masalah toleransi budaya ataupun agama, dan isu kesetaraan gender umumnya dilatarbelakangi oleh pemaknaan teks agama secara permukaan.
“isu-isu kewargaan dan identitas dalam teks suci agama Islam perlu dihayati secara utuh dan mendalam agar terhindar dari kesimpulan-kesimpulan yang mengkotak-kotak dan subordinatif. Diskriminasi sering kita lakukan secara tidak sadar,” tutup dia.
Penulis : Dedik Priyanto Editor : Purwanto
Sumber : Kompas TV