Pimpinan Komisi III DPR Usir Komnas Perempuan karena Telat Datang Rapat
Politik | 13 Januari 2022, 12:16 WIB"Lain kali tolong tepat waktu dan masuk jangan nyelonong. Bisa kasih tahu sekretariat, boleh tidak masuk? kalau boleh, baru. Inikan ada etika parlemen," kata Desmond.
"Saya minta maaf pak ketua," jawab perwakilan Komnas perempuan tersebut sembari meninggalkan ruangan rapat.
Penulis : Fadel Prayoga Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV