> >

Gedung Cyber Kebakaran, Wagub DKI Pastikan Data Pemerintah Aman

Peristiwa | 3 Desember 2021, 09:20 WIB
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria, di Balai Kota, Rabu (16/6/2021) (Sumber: Hasya Nindita/Kompas.TV)

Api berhasil dipadamkan sekitar 30 menit setelah kejadian. Setidaknya ada dua korban yang tewas dalam kebakaran Gedung Cyber. Keduanya yakni Seto Fachruddin (18) dan Redzuan Khdafi (17). 

Redzuan sebelumnya dinyatakan pingsan dalam kebakaran itu. Dia sempat menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Mampang Prapatan, Jakarta Selatan.

Baca Juga: Kebakaran Gedung Cyber: Dua Korban Tewas serta Ganggu Beberapa Layanan dan Aplikasi

Penulis : Hedi Basri Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU