> >

Menaq Yaqut kepada Muhammadiyah: Terus Tebar Bakti

Berita utama | 18 November 2021, 16:18 WIB
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Quomas. Menag berharap Muhammadiyah dalam usianya ke-109 terus menebarkan bakti bagi negara dan bangsa. (Sumber: Dok. Kemenag)

“Dalam rentang waktu begitu panjang dan episode sejarah yang gemilang, Muhammadiyah telah membina kecerdasan, kesehatan dan kesejahteraan jutaan anak bangsa melalui lembaga pendidikan, rumah sakit dan amal usaha Muhammadiyah di seluruh wilayah Indonesia dan sampai ke luar negeri,” ujarnya.

Baca Juga: Haedar Nashir soal Penangkapan Anggota MUI: Saya Percaya Kepolisian Saksama Mengatasinya

Bagi Fuad, salah satu karakter termahal yang disumbangkan Muhammadiyah kepada bangsa Indonesia adalah kepeloporan dalam membangun kemandirian umat dan mengembangkan sikap keberagamaan yang washatiyyah (jalan tengah, moderat).

“Semoga menapak usia 109 tahun miladiyah, Muhammadiyah semakin kokoh dalam mengibarkan panji-panji ukhuwah islamiyah, ukhuwah wathaniah, dan ukhuwah insaniyah,” kata dia.

Penulis : Ninuk Cucu Suwanti Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU