> >

Ada Kecurangan di Seleksi CASN, Pengamat: Diduga Ada Unsur Kesengajaan dan Keterlibatan Orang Dalam

Peristiwa | 7 November 2021, 13:21 WIB
Pengamat Kebijakan Publik Universitas Trisakti, Trubus Rahadiansyah menyebut bahwa ada unsur kesengajaan dalam kecurangan seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (CASN). (Sumber: Tangkapan Layar Kompas TV/Nurul)

Pasalnya, kecurangan yang terjadi dalam seleksi CASN dapat menjadi tamparan bagi para abdi negara.

Terlebih saat ini seluruh ASN didorong untuk mencanangkan core value dari Presiden Jokowi “Berakhlak”.

“Sebenarnya harus segera diberikan satu sanksi yang cukup berat kepada mereka yang melakukan (kecurangan —red) karena ini gimana pun juga tidak mungkin akan menciptakan SDM yang unggul, kompetitif di masa depan, jadi kecurangan ini harus diusut tuntas,” pungkasnya.

Baca Juga: Temuan Kecurangan Peserta Tes CPNS, Fenomena Gunung Es?

Penulis : Nurul Fitriana Editor : Purwanto

Sumber : Kompas TV


TERBARU