Puluhan Kapal Perang dan Ribuan Personel TNI AL Disiapkan Menuju Dabosingkep
Indonesia update | 20 Oktober 2021, 03:15 WIBBaca Juga: TNI AL Segera Produksi Film Heroik tentang Pertempuran di Laut Arafuru
Dalam TFG akan tergambar situasi jalannya operasi latihan yang akan dilaksanakan, dari waktu ke waktu. Siapa berbuat apa pun akan tergambar secara gamblang di atas peta TFG.
Sebelumnya, Pangkoarmada l selaku Panglima Komando Tugas Gabungan Operasi Pendaratan Amfibi (Pangkogasgabfib) telah melakukan pengecekan kesiapan personel dan alutsista yang tergabung dalam Latihan Operasi Amfibi secara virtual.
Adapun yang menjadi tujuan dari latihan itu, selain untuk meningkatkan profesionalisme prajurit TNI AL, adalah untuk mengetahui tingkat kesiapan operasional, sekaligus sebagai tolok ukur hasil pembinaan latihan serta keterpaduan komponen Sistem Senjata Armada Terpadu.
Penulis : Kurniawan Eka Mulyana Editor : Vyara-Lestari
Sumber : Kompas TV