Kemenparekraf akan Pantau Pembukaan Penerbangan Internasional bagi Wisatawan Secara Berkala
Sapa indonesia | 10 Oktober 2021, 20:34 WIBSebab, masih ada varian-varian baru dari Covid-19 yang tidak diketahui dan bisa saja masuk ke Indonesia.
Oleh karena itu, kata Sandiaga, masyarakat wajib terus menaati dan menerapkan protokol kesehatan dan melaksanakan vaksinasi.
“Kalau masyarakat tidak menaati protokol kesehatan dan vaksinasi mengendor, ada satu risiko yang harus kita hadapi,” tuturnya.
Baca Juga: Pemerintah Buka Penerbangan Internasional di Bandara Kualanamu
Dia menambahkan, pembukaan penerbangan internasional bagi wisatawan mancanegara akan dilakukan secara bertahap, secara perlahan, bertingkat dan berkelanjutan.
Penulis : Kurniawan Eka Mulyana Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Kompas TV