> >

PKS: Jangan Paksakan Bangun Ibu Kota Baru yang Dananya Bersumber dari Utang

Politik | 7 Oktober 2021, 11:15 WIB
Anggota Komisi VII DPR dari Fraksi PKS, Mulyanto. (Sumber: Dok. Mulyanto)

Selain itu, umur pemerintahan rezim sekarang tinggal beberapa tahun lagi. Tidak tepat juga mengambil keputusan yang strategis seperti pemindahan ibu kota negara. 

“Kita serahkan saja pada pemerintahan yang akan datang agar dapat dilakukan pengkajian yang matang dan komprehensif, tidak grasa-grusu,” kata dia.

Penulis : Fadel Prayoga Editor : Fadhilah

Sumber : Kompas TV


TERBARU