> >

Polisi Masih Cari Bukti Lain dalam Kasus Dugaan Pelecehan Seksual di KPI

Peristiwa | 13 September 2021, 18:38 WIB
Ketua KPI Pusat Agung Suprio menyatakan, pihaknya akan mendukung proses hukum bagi para terduga pelaku pelecehan seksual yang merupakan pegawai KPI. (Sumber: kpi.go.id)

MS mengatakan, peristiwa itu ia alami sejak bekerja di KPI pada 2011, dan salah satu peristiwa pelecehan yang paling membekas terjadi pada 2015.

Dalam laporannya, MS mengatakan pelecehan seksual dan perundungan dilakukan oleh lima rekan kerjanya di KPI, yaitu RM, FP, RT, EO dan CL.

Penulis : Baitur Rohman Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU