Respons Serangan KKB, TNI Siaga Penuh di Perbatasan Indonesia-Papua Nugini
Berita utama | 13 September 2021, 15:25 WIBUntuk serangan yang dilakukan KKB pimpinan Lamek Tablo, Letkol Inf Christian Irreuw menduga aksi tersebut dilakukan akibat dua anggotanya ditangkap lantaran membawa lima pucuk senjata api dari Papua Nugini.
Kiwirok dan Batom merupakan salah satu distrik di Pegunungan Bintang yang berbatasan dengan PNG.
Penulis : Ninuk Cucu Suwanti Editor : Desy-Afrianti
Sumber : Kompas TV