> >

Prakiraan Cuaca BMKG Kamis 26 Agustus 2021: Palangkaraya Gerimis, Bangka Belitung Hujan Petir

Peristiwa | 26 Agustus 2021, 04:45 WIB
Ilustrasi potensi hujan petir dan angin kencang di Bangka Belitung. Berikut peringatan dini dan prakiraan cuaca hari ini dari BMKG. (Sumber: The West Australian via tribunnews)

Jawa

  • Jakarta Pusat dan Surabaya diperkirakan cerah sepanjang hari
  • Bandung, Semarang dan Yogyakarta akan merasakan cerah berawan pada siang hari

Bali dan Nusa Tenggara

  • Denpasar diperkirakan akan mengalami hujan ringan pada dini hari

Sulawesi

  • Mamuju diperkirakan akan mengalami hujan ringan pada pagi hari, lalu hujan sedang pada malam
  • Gorontalo akan mengalami hujan ringan pada siang hari
  • Makassar diperkirakan akan mengalami hujan ringan pada dini hari
  • Kendari akan mengalami hujan sedang pada siang
  • Manado diperkirakan akan merasakan hujan ringan pada siang 

Maluku

  • Ambon dan Ternate diperkirakan akan mengalami hujan ringan pada malam hingga dini har

Papua

  • Prakiraan cuaca hari ini dari BMKG di Manokwari adalah hujan ringan pada malam hingga subuh

Baca Juga: Peringatan BMKG Akibat Perubahan Iklim, Bencana Badai hingga Hilangnya Es di Puncak Jaya

Penulis : Ahmad Zuhad Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU