> >

Kemenkes Gandeng 11 Platform Telemedicine untuk Layani Pengiriman Obat Gratis bagi Pasien Isoman

Update corona | 5 Juli 2021, 14:38 WIB
Menkes Budi G Sadikin memberikan keterangan pers usai Rapat Terbatas, di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (31/05/2021) sore (Sumber: Dok. Sekretariat Kabinet RI)

“Semua ini diberikan secara gratis sebagai kontribusi dari 11 platform telemedicine dan obat-obatannya dilakukan juga dari Kementerian Kesehatan,” terang Budi.

Terakhir, Budi mengatakan bahwa platform telemedicine tersebut juga terintegrasi dengan laboratorium testing PCR. Bagi pasien yang ingin melakukan uji PCR bisa dilakukan melalui form telemedicine yang tersedia.

Baca Juga: Ridwan Kamil Sediakan Obat-Obatan Gratis bagi Pasien Isoman, Begini Cara Mendapatkannya

Penulis : Hedi Basri Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU