Pemprov DKI Putuskan Salat Jumat di Zona Merah Ditiadakan
Peristiwa | 25 Juni 2021, 08:36 WIBPer Kamis (24/6/2021) kasus harian di DKI Jakarta mencapai angka 7.505 kasus.
Jumlah ini merupakan angka tertinggi, biasanya kasus harian hanya berada diangka lima ribu.
Terkait peniadaan salat Jumat, pihaknya mengimbau umat muslim di zona merah untuk menggantinya dengan salat Zuhur.
Hal ini sebagaimana sesuai dengan Fatwa MUI terkait ibadah di masa pandemi Covid-19.
Baca Juga: Menipisnya Stok AstraZeneca, Membuat Vaksinasi di Jakarta Kembali Gunakan Sinovac
Penulis : Nurul Fitriana Editor : Gading-Persada
Sumber : Kompas TV